untuk bisa mengoperasikan komputer kita dengan sempurna, kita harus menginstall sebuah OS (operating System) yang didalamnya memiliki beberapa fitur yang bisa membantu kita dalam mengerjakan tugas sehari-hari. Ada banyak sekali macam-macam OS pada saat sekarang ini, seperti contoh :
- Windows
-Linux
- Dos
- Mac OS
- Unix, dan lain-lain.
Tapi kali ini saya akan menunjukkan cara/langkah-langkah menginstall OS WINDOWS XP, sebagai berikut:
- pertama kita hidupkan komputer dan masuk ke menu BIOS {dg cara menekan tombol del, f2,dll}
- lalu kita mengatur load optimized defaults klik enter lalu pilih {Y}
- lalu kita mengatur boot sequence {klik enter}
- pilih 1st menjadi Cd-rom
pilih 2nd menjadi Harddisk
pilih 3rd menjadi disable
- kita simpan dan keluar dengan cara tekan F10 klik enter lalu tekan {y}
- sebelum keluar kita masuk kan cd windows Xp terlebih dahulu
- tunggu booting ke CD-rom lalu tekan sembarang tombol
- tunggu jendela setup sampai selesai
- tunggu sampai keluar jendela
- pilih agree tekan F8
- tunggu sejenak,,, kemudian anda akan dihadapkan pada tampilan ini:
- sekarang kita masuk ke menu partisi
disitu anda dapat mengatur partisi dg keinginan anda Contoh:
drive C: 10000 MB {10 GB}
drive D: 15000 MB {15 GB}
drive E: sisa nya
- pilih drive C: lalu tekan enter, dan tunggu hingga tampilan ini keluar
- klik ila hardisk baru pilih NTFS yang biasa
hardisk lama pilih NTFS yang Quick
-lalu tekan NEXT/ENTER
-anda tunggu proses tersebut
- nanti pada saat kurang lebih pada menit ke 33 akan muncul windows baru yaitu system meminta serial munber{produk key}, wakt dan zona klik next bila sudah selesai
- lalu instal aplikasi-aplikasi yang anda inginkan Contoh:
-winrar
-ms office
-antivirus
-winamp
-broserinternet Contoh:
-opera
-mozila firefox
-google crome
Tidak ada komentar:
Posting Komentar